Festival film internasional terbesar di Indonesia, Jogja-NETPAC Asian Film Festival ke-17 (JAFF17) ‘”Blossom” telah berakhir Sabtu (03/12). Selama delapan hari,
tercatat lebih dari 16.000 penonton turut merayakan perkembangan sinema Asia Pasifik. Jumlah tersebut jauh melebihi jumlah penonton di sepanjang sejarah pelaksanaan JAFF.