Dibuka Pendaftaran 11 Jenis Perlombahaan Jelang Hari Jadi Pemda Teluk Wondama

- Selasa, 21 Maret 2023 | 17:57 WIB
Logo Kabupaten Teluk Wondama (wondamakab.go.id)
Logo Kabupaten Teluk Wondama (wondamakab.go.id)

The Papua Journal - Pemerintah Daerah Teluk Wondama, Sekretariat Daerah (Sekda) membuka pendaftaran beberapa kegiatan perlombahan.

Perlombahan ini dalam rangka memperingati dan memeriahkan hari jadi Kabupaten Teluk Wondama Ke-20 yang jatuh tempo pada  tanggal 12 April 2023 mendatang.

Baca Juga: Hasil dari Setiap Perbuatan

Dalam kegiatan lomba ini, pihak panitia penyelenggara mengusung tema “Bersatu Untuk Wondama Sehat, Cerdas Dan Hebat”.

Jenis Lomba/pertandingan yang akan diselengarakan sebagaimana sesuai dengan yang tertera dalam surat edaran dengan Nomor: 003.1/141/SEKDA-TW/III/2023 tentang Perlomabahan/Pertandingan dalam rangkah peringatan hari jadi ke-20 Kabupaten Teluk Wondama itu setidaknya terdapat 11 jenis kegiatan lomba.

Lomba yang pertama tentang kebersihan linglungan dan keindahan kampung atau kelurahan.

Baca Juga: Pemuda dan Mahasiswa Tegaskan Cabut Izin Operasi PT Indo Asiana Lestari di Tanah Adat Suku Awyu

Waktu pelaksanaan dimulai sejak surat dikeluarkan dan penilan akan dilaksanakan pada Rabu, 29 Maret 2023-Kamis 6 April 2023.

Tempat pelaksanaan di kampung atau keluarahan yang mengikuti lomba tersebut. Untuk itu, bagi Kampung/keluarahan yang mau ikut kegiatan lomba ini tempat pendaftarannya di Kantor DLH, DPMK.

Untuk info lebih lanjut dapat mengubungi panitia penyelanggara Sonny Samberi dengan nomor kontak 08248129394 dan Ferdi Timang di kontak 08135664401.

Baca Juga: JO Sembiring Minta Egianus Kagoya Bebaskan Pilot Susi Air

Kemudian ada lomba Gerak Jalan akan dilaksanakan pada hari Sabtu 8 April 2023. Tempat pelaksanaan di MIEI-Taman Masasoya dan tempat pendaftarannya di Kontor Dinas Pendidikan Pemuda.

Info lebih lengkapnya dapat menghubungi panitia atasnama Martinus Marani dengan nomor kontak 082318425370.

Lomba ketiga Atletik/lari 10 KM. Akan dilaksanakan pada Kamis 6 April 2023. Tempat pelaksanaan star awal dari Wondiboy-Taman Masasoya.

Halaman:

Editor: Manfred Kudiai

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Saling Melengkapi

Sabtu, 3 Juni 2023 | 02:00 WIB

Satu Hati

Jumat, 2 Juni 2023 | 02:15 WIB

Resep Ayam Asam Manis Nenas

Kamis, 1 Juni 2023 | 10:00 WIB

Tidak Dibiarkan Sendiri

Kamis, 1 Juni 2023 | 02:00 WIB

Milik Allah

Rabu, 31 Mei 2023 | 02:00 WIB

Hidup Menurut Roh

Selasa, 30 Mei 2023 | 02:00 WIB

Hidup dalam Anugerah

Senin, 29 Mei 2023 | 08:06 WIB

Tetap Beriman! Tanpa Kompromi

Minggu, 28 Mei 2023 | 02:00 WIB

Xiong Jianguo

Sabtu, 27 Mei 2023 | 02:00 WIB

Tempayan yang Bocor

Jumat, 26 Mei 2023 | 02:00 WIB
X